Produktivitas Tenaga Kerja Indonesia Tertinggal di Kawasan ASEAN

Produktivitas tenaga kerja merupakan hal yang sangat krusial dalam mengakselerasi pertumbuhan ekonomi terutama ketika pertumbuhan yang lebih tinggi kian sulit diraih tanpa input yang lebih besar. Karena itu peningkatan produktivitas tenaga kerja adalah salah satu faktor penting mencapainya pada masa yang akan datang. Produktivitas tenaga kerja ini dapat diukur dengan nilai rata-rata yang dapat dihasilkan seorang pekerja per jam dalam US Dolar.